Microcontroller ATmega328P |
Operating Voltage 5 V |
Input Voltage (recommended) 7 – 12 V |
Input Voltage (limit) 6 – 20 V |
Digital I/O Pins 14 (of which 6 provide PWM output) |
PWM Digital I/O Pins 6 |
Analog Input Pins 6 |
DC Current per I/O Pin 20 mA |
DC Current for 3.3V Pin 50 mA |
Flash Memory 32 KB of which 0.5 KB used by bootloader |
SRAM 2 KB |
EEPROM 1 KB |
Clock Speed 16 MHz |
2. Rangkaian [Kembali]
Percobaan 1 membahas tentang konumikasi arduino dengan jenis UART (Universal asyncronus Receiver Transmitter) yang mana arduino yang berperan sebagai Master dan Slave terhubung melalui Pin Rx dan Tx. Kondisi rangkaian yang diberikan adalah komponen LED
Untuk program arduino Master. Pertama dideklarasikan pin 2 arduino untuk variabel button. Kemudian kita menggunakan Void set up yang berisi mode pin, button difungsikan sebagai input. Lalu digunakan void loop untuk mengeksekusi program yang didalamnya secara berulang. Didalamnya terdapat variabel ‘nilai’ bertipe data Integer yang berisi digitalread dari butto atau pembacaan dari button. Lalu digunakan fungsi IF dimana jika variabel ‘nilai’ bernilai 0, maka serial print bernilai 1 dan jika variabel ‘nilai’ tidak bernilai 0, maka serial print bermilai 2
Untuk program arduino Slave. Pertama dideklarasikan pin 12 untuk sounder. Lalu digunakan fungsi void set up yang berisi mode pin, sounder difungsikan sebagai output. Lalu digunakan void loop yang berisi fungsi IF jika serial available nernilai lebih dari 0. Lalu dideklarasikan variabel data bertipe data integer yang berisi serial read. Lalu digunakan fungsi IF dimana jika variabel ‘data’ bernilai 1, maka sounder akan high atau aktif, jika variabel ‘data’ tidak bernilai 1 maka sounder akan low atau tidak aktif
4. Video Praktikum [Kembali]
Tidak ada komentar:
Posting Komentar