1. Alat dan Bahan  [Kembali]
  1. Modul Arduino
  2. Motor DC

  3. Driver Motor DC
    Mengatur arah putaran motor DC
    4. Jumper 

5. Potensiometer 
  



2. Rangkaian [Kembali]




3. Prinsip Kerja [Kembali]

    Dapat kita lihat pada video percobaan, rangkaian terdiri dari beberapa komponen antara lain arduino, driver(L293D), baterai, motor, dan potensiometer. Pin EN1 dan Vss pada driver dihubungkan pada power, hal ini agar In1 dan In2 aktif dan bisa mengakses. Pin Vs dihubungkan dengan baterai 12V karena motor memiliki tegangan 5-12V dan arduino hanya memfasilitasi 5V sehingga butuh tambahan dari luar. Pin GND dihubungkan pada ground agar tegangan yang besar dan berlebih disalurkan kesana dan komponen tidak rusak.
    Programnya terdiri dari 2 inputt yang terhubung ke pin 9 dan 10. Lalu diberi void setup yang berfungsi untuk melakukan eksekusi sekali, yang mana diberikan ke 2 pin yang diberikan untuk outputnya. Lalu void loop yang berfungsi untuk melakukan eksekusi berulang, yang mana disini ada 2 inputan, dimana apabila ingin membuat motor berputar kekiri maka pin nya harus HIGH, lalu LOW. dan apabila ingin membuat motor berputar kekanan akan maka pin nya harus kebalikannya yaitu LOW dan HIGH. 

4. Video Praktikum [Kembali]






5. Analsisis [Kembali]

Percobaan 1

1. Pada percobaan 1, kita menggunakan potensiometer untuk menggerakkan motornya (kontrol L293D). Dalam hal ini, apa fungsi dan peran dari potensiometer? Bagaimana pengaruh porensiometer terhadap pergerakan motornya?
Jawab : 
Dapat kita lihat pada percobaan saat praktikum, potensiometer berfungsi untuk mengukur kecepatan putar dari motor, semakin besar persentase pada potensiometernya maka semakin cepat perputaran motornya.

2. Apa yang terjadi jika pin enable dihubungkan ke portensiometer? Dan apa yang terjadi jika pin VS dihubungkan ke potensiometer? Analisa lah bagaimana pengaruh keduanya, mengapa itu bisa terjadi?
Jawab :
Jadi apabila PIN enable dihubungkan ke potensiometer maka L293D akan tetap bekerja, namun jika potensiometer diputar atau diubah ke besaran hambatannya nya yang tinggi, maka L293D tadi tidak berfungsi karena tidak adanya arus yang masuk, apabila VS dihubungkan ke potensiometer, maka kita dapat mengatur kecepatan motor dengan memutar potensiometer.


6. Link Download [Kembali]
Link Download HTML DISINI
Link Download Video DISINI
Link Download datasheet arduino DISINI 
Link Download datasheet Motor DC DISINI
Link Download datasheet Potensiometer DISINI


Tidak ada komentar:

Posting Komentar

SISTEM DIGITAL TAHUN 2022 OLEH : Wahyoe Olfat Pratama 2010952045 JURUSAN TEKNIK ELEKTRO FAKULTAS TEKNIK UNIVERSITAS ANDALAS PADANG 2021